Muhammad berharap Piala Soeratin ini akan melahirkan bibit-bibit muda berbakat di sepakbola dan sebagai jembatan untuk pemain muda berkancah di dunia profesional.
Sebelum laga final, ada perebutan peringkat ketiga, dimana Jawa Tengah sukses merebutnya dari Kalimantan Timur dengan skor telak 3-0.
Baca Juga: FIFA World Cup U-17, BNI Berikan Promo Pembelian Tiket 30%
Berikut Rekap Hasil Laga Final Piala Soeratin U-17:
Juara: DKI Jakarta
Peringkat Kedua: Sumatera Barat
Peringkat Ketiga: Jawa Tengah
Pemain Terbaik: Pasha Rayhan Kusworo (DKI Jakarta)
Pencetak gol terbanyak: M. Mufdi Iskandar (Jawa Tengah) – 11 gol.
Dapatkan Informasi Menarik Lainnya di GOOGLE NEWS