Sementara itu, Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi menyatakan bahwa pihaknya siap menjalankan arahan Presiden RI Prabowo Subianto untuk mengawal jalannya Angkutan Lebaran 2025 agar masyarakat dapat mudik dengan selamat dan nyaman.
Untuk mendukung kelancaran arus balik, pemerintah mengoptimalkan Pusat Informasi Transportasi (Pusintrans) dan Posko Pusat Angkutan Lebaran yang beroperasi 24 jam untuk memantau pergerakan semua moda transportasi.
Dapatkan Informasi Menarik Lainnya di GOOGLE NEWS
Page 2 of 2