Viral Publikasi Hasil Penghitungan Suara Pemilu Luar Negeri, KPU: Itu Hoax
URBANCITY.CO.ID – Viral di media sosial terkait hasil pemungutan suara Pemilu 2024 di luar negeri. Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menanggapi kabar ini dan memastikan hal tersebut tidak benar atau hoax. "Publikasi hasil penghitungan suara Pemilu Luar Negeri tersebut adalah tidak benar," ujar Ketua KPU...