“Hal itu menunjukkan sektor PVML telah siap mengakhiri periode stimulus COVID-19 secara terkendali (soft landing) untuk kembali pada kondisi normal,” jelas Agusman. Untuk memastikan kelancaran normalisasi kebijakan itu, industri PVML tetap dapat melanjutkan restrukturisasi kredit Covid-19 yang sudah berjalan, menggunakan ketentuan kualitas aset yang berlaku pada masing-masing jenis industri dalam mengantisipasi penurunan kualitas aset.
Dapatkan Informasi Menarik Lainnya di GOOGLE NEWS






